Senin, 18 Mei 2015

Membuat Kiprok atau Voltage Regulator untuk Motor

Berikut skema rangkaian untuk membuat Voltage Regulatoratau yang sering disebut dengan Kiprok.
Kiprok di bawah menggunakan IC LM2576HV. IC ini adalah regulator type Switching Power Supply. Prinsip kerjanya mengatur perbandingan waktu ON/OFF arus yang diputus-putus secara cepat tergantung output/ feedback tegangan yang diatur. Kalau mau belajar bisa googling Pulse Width Modulator atau PWM. Dengan proses switching ini, kiprok menjadi sangat efisien dan tidak panas serta tegangan sangat stabil.

Rngkaian ini juga bisa untuk dijadikan kiprok ke-dua jika di motor kita diperlukan sumber arus listrik yang cukup besar. Misalnya kita ingin memasang lampu halogen tanpa membebani kiprok original kita. Lampu halogen pastinya harganya lebih murah dari LED.
Selamat mencoba.

Ads...
LM1875
https://www.tokopedia.com/greencleanenergy/lm1875-ic-audio-amplifier











Arduino
Radiator Water Cooling

1 komentar:

  1. Caesars, FanDuel, Rivers Casino & Sportsbook Review
    Caesars Casino, FanDuel, Rivers Casino & Sportsbook 충청남도 출장샵 Review The 강원도 출장안마 first to 당진 출장안마 take us into the world 계룡 출장샵 of sports 사천 출장마사지 betting is their website.

    BalasHapus